TIPS MEMILIH RAM LAPTOP / KOMPUTER YANG BAIK DAN BENAR - RAM (Random Access Memory) adalah sebuah tipe penyimpanan komputer yang isinya dapat diakses dalam waktu yang tetap tidak memperdulikan letak data tersebut dalam memori. Ini berlawanan dengan alat memori urut, seperti tape magnetik, disk dan drum, di mana gerakan mekanikal dari media penyimpanan memaksa komputer untuk mengakses data secara berurutan. RAM berbentuk 1 keping PCB dengan banyak IC dikedua sisi. Tersedia dalam kapasitas 128MB, 256MB, 512MB, 1GB, 2GB sampai 4GB satu kepingnya. Saat ini RAM yang beredar di pasaran umumnya telah berkapasitas 2GB keatas. RAM untuk laptop dinamakan SODIMM, untuk PC desktop dinamakan DIMM. Sebenarnya tidak ada tips ataupun cara yang baku untuk memilih memori (RAM) komputer. Hanya saja berdasarkan pengalaman saya mengotak-atik komputer selama ini, saya dapat menyimpulkan bahwa tips memilih memori (RAM) komputer yang baik itu adalah sebagai berikut 1. Pilih memory dengan jumlah ganda apabila
Comments
Post a Comment