Posts

Showing posts from December, 2012

Cara Memperbaiki Flashdisk Yang Rusak

Masalah flashdisk rusak menjadi hal yang sangat menakutkan manakala didalamnya berisi data-data penting yang kita butuhkan. Pernahkan anda mengalami hal seperti itu. Kalau jawabannya iya berarti anda harus membaca sampai tuntas artikel ini. Saya pernah mengalami flashdisk saya bila ditancapkan terdeteksi tetapi kalau di akses selalu ada tulisan Please Insert Disk. Sedangkan jika dilihat propertiesnya terbaca 0 kb. Jangan khawatir flashdisk anda masih bisa diselamatkan data-datanya, Untuk meperbaikinya silahkan ikuti langkah-langkah berikut ini : 1. Download HP Drive Boot Utility . 2. Install software tersebut 3. Tancapkan flashdisk yang bermasalah ke dalam komputer. 4. Jalankan software dan pilihlah drive tempat flash disk anda. 5. Pilih Creae New or Replace Existing Configuration Sekarang coba cek flash disk anda. simsalabim....hehehe....anda bisa tersenyum karena flashdisk anda sudah bisa dipakai kembali.

ISTILAH - ISTILAH PENTING DALAM BLOG

Berikut ini istilah-istilah di dunia blogosphere yang perlu Anda ketahui: 1.    Audioblog : Blog yang isi utamanya adalah rekaman file audio       dan sedikit teks untuk keperluan penjelasan file audio tersebut. 2.    Blog client : Software untuk melakukan posting atau editing entry       blog langsung dari sistem operasi tanpa perlu membuka       browser, dan login melalui antarmuka web. 3.    Blogger : Orang yang memiliki blog dan menjalankannya. 4.    Blogroll : Daftar blog teman yang umumnya diletakkan di sidebar       dan direkomendasikan oleh pemilik blog. 5.   Blogosphere : Dunia per-blog-an. 6.    Comment spam : Komentar yang di-generate otomatis oleh robot       sehingga membanjiri blog Anda. 7.    Feed RSS : File berbasis XML yang digunakan untuk sindikasi isi       artikel. Anda bisa menampilkan isi blog orang lain menggunakan       RSS feed ini. 8.    Moblog : Mobile blog, blog yang umumnya isinya di-update oleh       ponsel dan dilihat oleh ponsel. 9.    RSS aggrega

Sejarah Web Browser

Sejarah web browser dimulai pada akhir tahun 80-an, ketika berbagai teknologi baru menjadi dasar pembuatan web browser pertama di dunia, WorldWideWeb, oleh Tim Berners-Lee pada tahun 1991. Browser itu menggabungkan beberapa teknologi software dan hardware yang sudah eksis maupun masih baru pada waktu itu. Diperkenalkannya web browser NCSA Mosaic pada tahun 1993 -- salah satu web browser grafis pertama – memulai ledakan penggunaan web browser. Marc Andreessen, pimpinan tean Mosaic di NCSA kemudian mendirikan perusahaannya sendiri, Netscape dan meluncurkan Netscape Navigator pada tahun 1994. Dengan cepat Netscape Navigator menjadi browser paling populer di dunia, pada masa jayanya digunakan oleh 90% pengguna web browser. Microsoft pun merespon dengan web browser-nya, Internet Explorer (IE) pada tahun 1995, sehingga mencetuskan perang browser pertama di dunia. Membundel IE dengan Windows, Microsoft mampu mengambil alih posisi pemimpin pasar web browser. Pada tahun 2002, IE digunakan oleh

Cara Membuat Shortcut Shutdown

Image
Untuk membuat shortcut shutdown ada beberapa langkah yang harus dijalankan. Berikut adalah langkah - langkahnya : 1) Klik kanan pada desktop - New - Shortcut 2) Tulis "shutdown -f -s -t 00" (tanpa tanda kutip) 3) Klik Next 4) Beri nama sesuai keinginan dan klik finish. 5) Coba jalankan

Membuat Virus Sederhana Dengan Notepad

Image
Hallo kawan, kali ini saya ( dewa wijaya ) akan menerangkan cara membuat virus sederhana dengan notepad. Nah, tanpa basa basi lagi berikut adalah langkah - langkahnya : 1) Buka aplikasi notepad 2) Tulis "start virus.bat" (tanpa tanda kutip) 3) Tekan File - Save As. Simpan dengan nama virus.bat. 4) Coba jalankan & apa yang terjadi? NB : karena ini hanya virus sederhana, virus ini tidak akan merusak data/file pada komputer anda. Virus ini hanya untuk iseng semata dan jangan sampai disalah gunakan. OK?